Wanbo Siap Luncurkan Android TV Proyektor Baru di Indonesia: Sertifikasi Android TV dan Lebih Lebar Hingga 180 Inci
Jakarta, 3 Januari 2025 – Menyambut kemeriahan awal tahun, Wanbo sebagai merek terkemuka dalam teknologi proyektor dengan bangga mengumumkan peluncuran produk terbaru mereka yakni Android TV Proyektor yang sudah tersertifikasi.…